admin

  • Ancaman bagi Orang yang Tidak Membayar Zakat

    Sebelumnya telah dijelaskan keutamaan dan balasan yang besar bagi orang yang menunaikan zakat. Di sini akan dijelaskan ancaman dan resiko yang besar pula bagi orang yang tidak mau membayar zakat. Sebagaimana di dalam Al-Qur’an dan hadits banyak dijelaskan balasan dan imbalan bagi penunai zakat, begitu juga banyak disampaikan ancaman bagi para pembangkang zakat. وَالَّذِينَ…

  • Manfaat Sedekah di Dunia, Alam Kubur, dan Hari Akhir Kelak

    Manfaat sedekah sangat banyak untuk tiap pribadi Muslim. Bersedekah memang sudah selayaknya dilakukan tiap Muslim. Selain untuk menjalankan syariat Islam, bersedekah juga memiliki manfaat bagi tiap Muslim. Bahkan manfaat tersebut dapat dirasakan di dunia. Direktur Aswaja Center PWNU Jawa Timur, KH Ma’ruf Khozin, menjelaskan, dalam hadis riwayat ath-Thabrani dan al-Baihaqi, disebutkan sedekah dapat mengatasi orang yang…

  • Keutamaan Orang yang Hafal Al-Qur’an

    Menjadi penghafal al-Qur’an adalah idaman banyak orang. Bahkan, banyak orang tua berbondong-bondong mendaftarkan anaknya ke pesantren-pesantren Tahfiz al-Qur’an. Berharap bahwa kelak sang anak tumbuh menjadi Hafiz dan tabungan di akhirat. Keutamaan bagi penghafal al-Qur’an juga sudah tersampaikan dalam Hadis-Hadis Rasulullah SAW, di antaranya yaitu: Dari Anas ra, ia berkata bahwa Rasulullah SAW bersabda, “sesungguhnya…

  • 10 Adab Berdoa Ini

    Doa merupakan salah satu amalan umat Islam yang sangat dianjurkan. Doa bisa dilakukan di waktu-waktu tertentu yang diijabah dan juga memiliki adab. Dalam berdoa, kita juga diharapkan untuk memperhatikan adab-adabnya. Adapun adab-adabnya, seperti yang dituliskan oleh Ibnu Qayyim Al Jauziyyah dalam bukunya yang berjudul Terapi Hati, yaitu: 1. Merasa benar-benar hadir dan ‘bertemu’ dengan Sang…

  • Siapakah Yang Disebut Sahabat Nabi | Pengertian Sahabat

    Beberapa kali kita sering mendengar kata sahabat (sahabiy) dalam pengajian-pengajian, ceramah majelis taklim, atau tulisan-tulisan di portal keislaman yang berkaitan dengan hadis. Namun, kita sering kali lupa untuk mencari tahu maksud dan arti dari kata tersebut serta untuk apa kata tersebut digunakan pada masa itu. Menurut Imam an-Nawawi dalam Taqrib-nya menjelaskan bahwa definisi sahabat menurut…

  • Keutamaan Infak di Jalan Allah dalam Tafsir Al-Qur’an

    Syariat agama Islam memiliki tiga sub-ajaran pokok, yaitu Imân, Islâm dan Ihsân. Ketiga sub ini sebenarnya berangkat dari sebuah hadits masyhûr yang biasa dikenal dengan istilah hadits Jibril. Salah satu dari ketiga sub-ajaran itu adalah ihsân. Secara definitif, ihsân ini dijelaskan oleh Nabi Muhammad SAW sebagai: قال فأخبرني عن الإحسان قال أن تعبد الله…

  • Tradisi Sahabat Nabi : Rela Jadi Kuli Pasar Agar Bisa Berinfaq

    Tidak semua sahabat Nabi Shallallahu ‘alaihi wa salam adalah orang kaya. Ada sahabat yang terhitung golongan milyader, semisal Utsman bin Affan, Thalhah bin Ubaidillah, Zubair bin Awam, Rabi’ bin Sa’ad, atau Sa’ad bin Ubadah radhiyallahu ‘anhum. Ada sahabat yang memiliki kecukupan harta untuk menutupi kehidupan keluarganya, semisal Abu Bakar dan Umar bin Khathab radhiyallahu…

  • Infak Terbaik Para Sahabat

    Sejumlah sahabat Rasulullah SAW kerap bersedekah dan menginfakkan harta terbaik yang mereka miliki di jalan Allah. Hal ini sebagaimana yang diajarkan Nabi. Dalam kitab Sirah Sahabat karya Syaikh Muhammad Yusuf al-Kandahlawy diceritakan, ketika para sahabat tengah berada di sisi Rasul dan hendak melakukan shalat berjamaah, muncul sekumpulan orang yang berpakaian compang-camping. Melihat hal tersebut, wajah Rasulullah…

  • 7 Kebiasaan Harian Seorang Muslim Yang Luar Biasa

    Hari ini adalah minggu keempat saya Working From Home (WFH) sejak pemerintah menetapkan Jakarta Zona Merah / darurat Virus Corona. Rasanya masih tidak disangka bulan lalu semua baik – baik saja, aktivitas berjalan normal, Jakarta yang penuh sesak dengan kendaraan seketika menjadi sepi lantaran Wabah Virus Corona yang peningkatannya secara eksponensial dari hari ke…

  • Apakah Setelah Nishfu Sya’ban Masih Boleh Puasa Sunnah?

    Pertengahan bulan Sya’ban atau nishfu Sya’ban sudah kita lewati. Sebentar lagi bulan Ramadhan akan masuk. Pertanyaan yang sering muncul adalah apakah masih puasa setelah nisfu Sya’ban? Pertanyaan ini muncul karena ada riwayat yang menjelaskan larangan puasa setelah nishfu Sya’ban. Selain itu, dalam riwayat al-Bukhari, Nabi Muhammad SAW melarang puasa dua atau tiga hari sebelum Ramadhan. Syekh…